Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Kerokan, Asi Lancar Ibu Tenang

26 November 2017   23:44 Diperbarui: 27 November 2017   00:09 11825 0
Kerokan, suatu pengobatan atau terapi komplementer dalam bidang kedokteran. Terapi komplementer sendiri diartikan sebagai terapi pengganti atau pelengkap dari terapi medis yang digunakan. Saat ini, kerokan terkadang masih menjadi pro dan kontra dalam masyarakat di satu sisi sebagai metode pengobatan namun di sisi lain dapat menimbulkan efek samping seperti lecet pada bagian kulit atau trauma ringan pada bagian tubuh apabila tidak dilakukan secara hati-hati. Kerokan sendiri biasa dilakukan oleh masyarakat Indonesia, bahkan tidak jarang menjadi terapi pamungkas dari berbagai penyakit. Tidak heran jika dianggap sebagai terapi pamungkas, karena selain mudah, murah juga manjur untuk menghilangkan gejala-gejala tertentu seperti pusing kepala atau tidak enak badan yang lebih melekat dengan sebutan masuk angin.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun