Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penghapusan Kelaparan: Mahasiswa UM Berbagi Sembako kepada Masyarakat Kecil sebagai Implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi

13 Mei 2023   21:30 Diperbarui: 13 Mei 2023   21:34 99 0
Kedatangan bulan suci Ramadhan membuat kebutuhan meningkat, terutama dengan mendekatnya hari raya Idul Fitri. Naiknya kebutuhan, terkhusus kebutuhan pokok tidak bisa dihindari. Namun, tidak semua masyarakat semudah itu untuk mendapatkannya. Bagi masyarakat menengah ke atas, tidak sulit untuk membeli kebutuhan pokok. Namun, berbeda cerita dengan masyarakat menengah ke bawah. Tak sedikit dari mereka yang sulit untuk sekadar makan. Ketimpangan ini dipenuhi ironi karena ternyata banyak anggota masyarakat tidak memiliki kebahagiaan yang sama dalam menyambut hari raya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun