Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Kenali Lebih Dalam Mengenai Diet Gluten Free dan Casein Free (GFCF) untuk Penyandang Autisme

2 Juli 2021   11:01 Diperbarui: 2 Juli 2021   11:04 903 1
Anak berkebutuhan khusus adalah anak dengan memiliki pertumbuhan yang berbeda baik dari segi mental, emosi maupun fisik dibandingkan dengan anak seusianya. Anak berkebutuhan khusus dibedakan menjadi beberapa jenis, salah satunya autisme. Autism Spectrum Disorder (ASD) atau biasa disebut autisme adalah sebuah istilah yang berkaitan dengan berbagai penyakit gangguan perkembangan. Penyandang autisme cenderung menghindari kontak sosial dan memiliki dunianya sendiri sehingga mereka tak menyukai kontak sosial dengan orang lain. Berdasarkan data dari Centre of Disease Control (CDC) di Amerika memperkirakan tingkan prevalensi anak dengan gangguan spektrum autisme di tahun 2018 yaitu sebanyak 1 dari 59 anak, meningkat sekitar 15% dibndingkan tahun 2014 yaitu 1 dari 68 anak. Sedangkan menurut WHO 1 dari 160 anak didunian menderita gangguan spektrum autisme. Prevalensi autis di Indonesia mengalami peningkatan luar biasa, dari 1 per 1000 penduduk menjadi 8 per 1000 penduduk dan melampaui rata-rata dunia yaitu 6 per 1000 penduduk.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun