Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Babinkamtibmas dan Satgas TMMD Gelar Penyuluhan Bahaya Bom Ikan

20 Oktober 2017   05:58 Diperbarui: 20 Oktober 2017   06:13 395 0
Tual. Penangkapan ikan dengan menggunakan bom dan potasium masih sering terjadi di perairan Maluku tenggara dan Kota Tual, imbasnya, sejumlah titik di perairan mengalami kerusakan ekosistem seperti rusaknya terumbu karang dan biota-biota laut yang lainnya. Hal ini diungkapkan oleh Babinkamtibmas Brigadir Polisi Ilham Bateng saat menyampaikan penyuluhan bahaya pengeboman ikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun