Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Subuh Berjamaah Nasional dan Cerdiknya Habib Rizieq

12 Desember 2016   01:57 Diperbarui: 12 Desember 2016   02:30 11648 6


Sesungguhnya ajaran  Islam menyatakan beberapa keutamaan Shalat Subuh Berjamaah antara lain:Mendapat berkah dari Allah Taala.Sebab aktivitas yang dilaksanakan pada waktu pagi terlebih aktivitas Sholat Subuh akan didoakan Rasulullah supaya mendapat berkah.Keutamaan berikutnya siapa yang mengikuti Sholat Subuh Berjamaah akan mendapatkan cahaya yang sempurna pada Hari Kiamat.Selanjutnya siapa yang melaksanakan Shalat Subuh berjamaah akan mendapat ganjaran seperti melaksanakan shalat malam sepanjang waktu malam tersebut.Banyak lagi disebutkan keutamaan Shalat Subuh Berjamaah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun