Di banyak sudut kampus hari ini, pemandangan yang muncul terkadang membuat kita mengernyit. Anak-anak muda yang usianya masih belasan akhir atau awal dua puluh, sudah sering mengeluh pegal, pusing, lelah, bahkan ada yang bercanda menyebut diri mereka
"rempong, naik tangga baru beberapa langkah saja sudah ngos-ngosan". Istilah baru pun lahir:
remaja jompo.
KEMBALI KE ARTIKEL