Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mahasiswa KKN Tematik UPI Kelompok Kecil 101 Mengadakan Penyuluhan Tata Cara Menyikat Gigi

8 Agustus 2022   15:21 Diperbarui: 3 September 2022   08:41 365 1
KKN Tematik UPI 2022 dilakukan mulai pada hari Selasa tanggal 05 Juli 2022 yang di buka oleh bapak Rektor UPI Prof. Dr. M. Solehudin, M.Pd., M.A, KKN Tematik UPI berjalan selama kurang lebih 40 Hari terhitung dari tanggal 5 Juli 2022. Kelompok 101 mendapatkan tema yaitu 'Desa Sehat dan Sejahtera' lalu dalam kelompok 101 dibagi kembali menjadi kelompok kecil mengingat bahwa KKN Tematik UPI masih bersifat online karena tinggi nya kasus COVID-19. Kelompok kecil dibagi sesuai dengan wilayah terdekat. Salah satu kelompok kecil tersebut menjalankan KKN di Desa Mekarsaluyu, Kec. Cimenyan, Kab. Bandung yang terdiri dari 11 Mahasiswa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun