Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kebijakan Fiskal dalam Menangani akibat Pandemi Covid-19 di Indonesia

30 April 2024   16:21 Diperbarui: 30 April 2024   16:39 57 1
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) memegang peranan sentral dalam implementasi kebijakan fiskal di Indonesia. Konsep fungsi alokasi, distribusi, dan stabilisasi yang diperkenalkan oleh Musgrave menjadi landasan utama dalam pembentukan APBN. Fungsi alokasi menuntut agar anggaran negara digunakan untuk mengurangi pengangguran, meminimalkan pemborosan sumber daya, serta meningkatkan efisiensi dan efektivitas perekonomian. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun