Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Orang Indonesia Yang Gampang Keblinger dengan KPK

27 Juni 2012   05:21 Diperbarui: 25 Juni 2015   03:29 335 1

Cara orang kebanyakan Indonesia (saya tidak mengatakan semuanya) mengambil keputusan itu ternyata betul-betul banyak ditentukan oleh berita yang mereka konsumsi. Padahal, tahu kan? Yang namanya berita itu bukan fakta, tapi disuguhkan setelah dipilah, dipilih oleh redaksi atau oleh pelaku politik. Istilah kerennya, “agenda setting”. Tujuannya apa? Ya tentu supaya orang yang menyerap berita itu percaya dan mengambil tindakan seperti yang mereka (redaksi, politisi) inginkan tanpa harus disuruh. Cerdas ya? Jika orang kebanyakan Indonesia ini memang tidak tahu tentang ini ya terpaksa saya mengatakan bahwa berarti mereka ini betul-betul menjadi pecundang informasi.  Jangankan mereka, sebagian politisi pun susah memahami politik elementer ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun