Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby

Keunggulan dan Kekurangan Straight Method dalam Pembuatan Roti

22 Januari 2024   01:46 Diperbarui: 22 Januari 2024   01:55 117 1
Straight method dikenal sebagai metode pencampuran adonan roti di mana semua bahan (kecuali garam dan lemak) akan langsung diaduk dengan satu kali tahap pengadukan hingga tercampur rata. Lama proses peragian dalam metode ini biasanya berlangsung selama 1,5 hingga 3 jam dan temperatur adonan yang dikeluarkan dari mixer bisa berkisar antara 26-28C, sehingga cukup hangat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun