Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Kajian Ekonomi Internasional: Perdagangan Internasional

24 September 2020   08:12 Diperbarui: 24 September 2020   08:18 741 0
Perdagangan internasional sangat berperan penting dalam memenuhi kebutuhan negara-negara yang ada di  dunia. Jikalau terjadinya perdagangan internasional, hal yang diperlukan adalah devisa. Perdagangan internasional sendiri dapat diartikan sebagai perdagangan antar negara  atau lintas negara, yang terdapat ekspor dan impor di dalamnya. Perdagangan internasional sudah menjadi hal yang sangat penting dalam perekonomian di setiap negara dan guna mensejahterakan rakyatnya sendiri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun