Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Kota Mojokerto Capai "Universal Health Coverage"

12 Desember 2017   14:47 Diperbarui: 12 Desember 2017   14:59 909 0
MOJOKERTO (12/11/2017) : Kerjasama yang sangat baik antara BPJS Kesehatan Cabang Mojokerto dengan Pemerintah Kota Mojokerto sukses menghasilkan komitmen menuju Universal Health Coverage (UHC). Komitmen tersebut ditandai dengan penandatangan Perjanjian Kerjasama (PKS) UHC yang dilaksanakan di Kota Mojokerto.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun