Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Degradasi Lingkungan Beserta Ancamannya terhadap Pertanian

1 Juni 2023   09:06 Diperbarui: 1 Juni 2023   09:16 98 1
Degradasi lahan adalah proses penurunan produktivitas lahan, baik yang sifatnya sementara maupun tetap. Lahan terdegradasi dalam definisi lain sering disebut lahan tidak produktif, lahan kritis, atau lahan tidur yang dibiarkan terlantar tidak digarap dan umumnya ditumbuhi semak belukar. Lahan yang telah terdegradasi berat dan menjadi lahan kritis luasnya sekitar 48,3 juta ha atau 25,1% dari luas wilayahI ndonesia. Untuk lahan gambut dari sekitar 14,9 juta ha lahan gambut di Indonesia, 3,74 juta ha atau2 5,1 % dari total luas gambut telah terdegradasi dan ditumbuhi semak belukar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun