Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Dari Komunikasi hingga Kesehatan, Tantangan Pelajar selama Pandemi

1 Agustus 2021   08:45 Diperbarui: 1 Agustus 2021   08:51 96 1
Pandemi Covid-19 yang menyebar di Indonesia sejak Maret 2020 memaksa masyarakat untuk lebih banyak beraktivitas dari rumah, termasuk belajar. Menurut Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jumeri, pada 23 Januari 2021 dalam talkshow yang digelar MNC Trijaya Network baru 14 % sekolah yang melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) (Walhadi, 2021).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun