Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama

Pasang Surut Kehidupan Tenaga Honorer

2 November 2017   13:48 Diperbarui: 8 Juni 2018   10:11 2396 6
Setelah menamatkan pendidikan di bangku kuliah, kita diperhadapkan dengan hiruk pikuk dunia pekerjaan. Salah satu pilihan yang ditempuh adalah menjadi tenaga honorer. Setelah dijalani, ternyata masa-masa honorer adalah masa yang menyenangkan. Kita bisa mengasah berbagai pengetahuan, pengalaman dan inspirasi yang sebelumnya tak kita pelajari di bangku kuliah. Inilah titik awal untuk mengetahui kegiatan administrasi perkantoran dan beradaptasi di lingkungan birokrasi. Ibarat manusia, kita masih tergolong balita belajar hal-hal baru tentang dunia birokrasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun