Mohon tunggu...
KOMENTAR
Otomotif

Jakarta: Usul Hal-hal yang Harus Disiapkan di Kawasan Ganjil-Genap

18 Desember 2012   22:20 Diperbarui: 24 Juni 2015   19:24 113 0
KEMACETAN lalu lintas disebabkan karena pertambahan kendaraan ibarat deret ukur, sedangkan pertambahan jalan dan transportasi umum ibarat deret hitung. Di mana titik temunya? Tidak ada, kecuali dengan sistem ganjil-genap (sistem GG) dan pertambahan transportasi umum yang memadai baik kuantitas maupun kualitas.

Tetapi apa yang harus disiapkan di kawasan GG? Diasumsikan bahwa sistem GG hanya bisa dilakukan satu jalur yang panjang, tidak ada persimpangan jalan dan tidak ada jalan masuk dari jalur cepat ke jalur lambat atau dari jalur lambat ke jalur cepat. Lantas, bagaimana solusinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun