Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Seberapa Pentingkah Data Science di Era 4.0?

21 Juni 2022   21:50 Diperbarui: 21 Juni 2022   22:23 345 0
   Apa sih data science itu ?  Data Science merupakan sebuah ilmu yang menggabungkan ilmu matematika dan statistika dengan ilmu komputer. Tujuan dari data science adalah menganalisa data dari suatu himpunan data, baik dalam skala kecil (sampel) maupun besar (populasi). Himpunan data tersebut kemudian diaplikasikan dengan algoritma tertentu untuk menggali data, dengan tujuan untuk mendapatkan pola data dan melakukan prediksi data yang cukup akurat. Saat ini Perkembangan teknologi  semakin pesat membuat hampir semua perusahaan harus menggunakan data science untuk pengolahan data yang cuku besar atau Big Data. Pada era 4.0 ini semua pekerjaan selalu berkaitan dengan data.  Data science dapat di temukan dalam persolaan bisnis, tekonologi, pemerintahan, perbankan, asuransi, konsultasi jasa statistik, telekomunikasi, pemasaran, hingga riset kesehatan, dan lain sebagainya. Jika kita menguasai keterampilan analisis data ini akan menjamin untuk bisa memiliki karier global di jalur cepat. Bayangkan bahwa kita berada di tengah-tengah segala tren dan menjadi orang pertama yang dicari ? Inilah yang harus membuat kita termotivasi untuk belajar data science. Mengapa harus belajar data science dan mengapa sekarang?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun