Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Pilihan

Menunggu Waktu Berbuka Puasa dengan Memotret

1 Mei 2021   21:22 Diperbarui: 1 Mei 2021   21:39 222 42
Sabtu dan Minggu adalah hari-hari yang ditunggu bagi pekerja dengan rutinitas masuk kantor jam delapan, pulang jam empat sore. Pulang kantor di bulan Ramadhan, pekerjaan memasak sudah menunggu. Karena memasak dilakukam sore hari untuk persiapan hidangan berbuka puasa dan sahur nantinya. Makanya, Sabtu dan Minggu adalah waktu berleha-leha sejenak.

Seperti hari Sabtu ini, saya punya waktu membereskan rumah, memasak lebih cepat dan refreshing sejenak. Di dusun saya tidak ada mall, lagian saya tidak hobby jalan-jalan sore di pasar yang ramai. Jadi, saya memutuskan untuk jalan-jalan sore sambil menunggu waktu berbuka puasa atau ngabuburit ke Danau Kerinci. Jalan-jalan sore tidak perlu jauh-jauh. Apalagi pandemi, lokasi tujuan harus dipastikan tidak ramai, kalaupun ramai dihindari saja, cari lokasi yang sepi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun