Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Lebaran Yatim Telah Tiba, Ajak Mereka Berbahagia!

14 Juli 2023   16:01 Diperbarui: 14 Juli 2023   16:12 202 2
Momentum 10 Muharram dijadikan sebagai Idul Yatama, yaitu hari raya anak-anak yatim. Idul Yatama adalah hari untuk membahagiakan anak-anak yatim. Sebagian besar masyarakat Indonesia merayakan tradisi ini salah satunya dengan memberikan santunan kepada anak yatim. Namun demikian, adanya momentum Idul Yatama ini bukan berarti dalam membahagiakan anak yatim hanya di hari tersebut. Melainkan ini hanya sekadar momentum karena bertepatan dengan bulan yang penuh kemuliaan. Adapun untuk membahagiakan anak yatim bisa dilakukan kapan saja tidak perlu menunggu hari Asyura.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun