Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

JNE Kopiwriting dan UMKM di Yogyakarta

5 Oktober 2019   09:00 Diperbarui: 5 Oktober 2019   09:32 39 1
Proses pengiriman barang merupakan hal yang tak bisa dianggap enteng. Pengiriman barang yang lancar meningkatkan pertumbuhan sebuah usaha. Dalam hal ini usaha micro Kecil dan menengah (UMKM)  salah satu nya.

Rabu, 2 Oktober 2019 JNE menggelar JNE Kopiwriting di Silol Kopi & Eatery. Acara berlangsung dengan hangat.Atmosfer Silol Kopi & Eatery sore itu terasa lebih hidup. Kompasiana, komunitas blogger jogja dan media turut hadir menambah keseruan acara JNE Kopiwriting.

JNE memiliki sebuah terobosan yang lain dari yang lain. Yakni Layanan Friendly Logistics. Sebuah layanan yang hadir untuk mempermudah pelaku industri Kreatif. Layanan ini memudahkan pelaku usaha dalam meng update data jumlah stok barang dan status pengiriman. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun