Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

5 Cara Mudah Merawat Rambut Agar Tidak Mudah Rusak

5 Desember 2015   14:40 Diperbarui: 5 Desember 2015   15:15 148 1
.
Rambut yang indah, sehat dan berkilau selalu diinginkan oleh setiap orang. Rambut menjadi sesuatu yang berharga karena rambut bisa menunjang penampilan diri seseorang. Untuk mendapatkan rambut yang indah, sehat, dan berkilau diperlukan perawatan rambut yang tepat agar terhindar dari berbagai permasalahan rambut, seperti rambut rontok, rusak, kering, patah-patah dan bercabang. Cara merawat rambut bisa dilakukan sendiri melalui perawatan rambut yang alami maupun perawatan rambut di salon kecantikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun