Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bikin Stres di Rumah Aja Selama Pandemi, Mahasiswi Psikologi Undip Beri Cara Mudah Mengatasinya

31 Juli 2021   14:15 Diperbarui: 31 Juli 2021   16:18 436 1
Kelurahan Sawah, Tangerang Selatan (29/7/2021). Sejak pandemi COVID-19 mulai memakan banyak korban jiwa, seluruh masyarakat dihimbau oleh pemerintah untuk mengurangi aktivitas tatap muka dan sebisa mungkin tetap di rumah saja. Hal ini dilakukan oleh pemerintah sebagai bentuk usaha pencegahan penularan COVID-19 selagi proses vaksinasi dilaksanakan secara bertahap. Akan tetapi, di rumah saja dan menaati himbauan pemerintah bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan melainkan menjadi tantangan bagi individu dan keluarga untuk saling menjaga dan mengingatkan satu sama lain baik secara jarak jauh maupun jarak dekat. Tantangan ini sering kali dianggap sebagai tekanan, dan apabila tekanan tersebut tidak dapat dikendalikan dengan baik akan berdampak pada kesehatan fisik maupun psikis manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun