Mohon tunggu...
KOMENTAR
Seni Pilihan

Berkenalan dengan Kain Kebat, Salah Satu Warisan Budaya dari Kalimantan Barat

11 Desember 2022   21:31 Diperbarui: 11 Desember 2022   21:37 1700 8
Negara Indonesia memiliki banyak warisan budaya yang dapat kita lihat, salah satunya adalah kain. Setiap kain yang berasal dari daerah tertentu pasti memiliki ciri khasnya tersendiri termasuk Kain Kebat. Kain Kebat merupakan kain tenun yang dibuat langsung oleh Suku Dayak yang biasanya juga dikenal sebagai tenun ikat. Kain Kebat dapat dimanfaatkan untuk membuat pakaian bagi laki-laki maupun perempuan. Selain itu, Kain Kebat ini juga dapat dimanfaatkan sebagai bahan pembuatan dompet, tas, sepatu, maupun penghias interior rumah. Kabarnya, Kain Kebat ini merupakan salah satu pakaian mewah yang biasa digunakan pada upacara-upacara kebesaran.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun