Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tanpa Disadari PPKM Mendorong Kehidupan Menuju Revolusi Industri 4.0

29 Juli 2021   01:17 Diperbarui: 29 Juli 2021   01:21 148 1
Sebelumnya kita tahu Visrus Corona ditetapkan sebagai pandemi di seluruh dunia, termasuk indonesia. Hingga saat ini masih terdengar peningkatan kasus dai virus yang bermutasi. Sehingga sampai saat ini kasus terpapar Corona 19 terus meningkat. Untuk menanggulangi penyebaran Covid yang terus meningkat akhirnya pemerintah memutuskan untuk membatasi kegiatan masyarakat mulai dengan Istilah PSBB, PPKM, PPKM Mikro, PPKM Darurat, hingga PPKM Level 4 & 3 yang sekarang di perpanjang sampai 2 Agustus 2021. Dan kita belum tahu apakah ini akan efektif? Atau akan di perpanjang lagi Pembatasan nya.....

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun