Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Taspen oh Taspen

26 Maret 2011   01:42 Diperbarui: 26 Juni 2015   07:26 120 1
Seorang PNS akan sangat bahagia jika SK Pensiun sudah terbit karna ini berarti hidup bisa berlanjut walau dengan gaji pensiun yang lebih kecil. perasaan saya juga begitu senang sewaktu permohonan pensiun dini saya diterima dengan terbitnya SK pensiun pada bulan Agustus 2006. sayang sekali perasaan gembira itu dengan cepat berubah jadi perasaan tak enak karena PT Taspen selaku perusahaan yang bertugas membayar pensiun PNS menolak. dengan alasan nama saya tak ada dalam komputer mereka ini dijelaskan secara lisan oleh salah seorang pejabat PT.Taspen. pernyataan ini berbeda dengan pernyataan tertulis yang menanyakan soal Status kepegawaian saya. sejak itu saya menyurat kebeberapa pihak terkait untuk mohon bantuan agar dapat menerima hak pensiun. sebaliknya Taspen tetap keukeh tak mau membayar, mungkinkah saya dapat status pensiun yang sesungguhnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun