Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kunjungan Mahasiswa ke Salah Satu Pengrajin Batik di Cirebon

6 Mei 2024   06:15 Diperbarui: 6 Mei 2024   06:18 71 0
Batik merupakan salah satu produk kebudayaan Indonesia yang sudah mendunia. Batik adalah warisan budaya bangsa Indonesia, bahkan sebelum belanda menjajah Indonesia, batik sudah digunakan oleh keluarga kerajaan di Indonesia.Batik Cirebon bertema atau bercorak seperti awan, dan dinamai dengan "Batik Mega Mendung". Dengan Filosofi sebagai kota yang selalu berawan dan mendung, dikarenakan para Kyai dan Ulama yang berada di Cirebon selalu berdoa untuk seluruh Umat Muslim di seluruh dunia, terutama untuk di daerah Indonesia. Kota Cirebon sudah lama memproduksi batik. Daerah di Cirebon yang terkenal dengan produksi batiknya ialah daerah Trusmi, Kecamatan Plered, Kabupaten Cirebon. Sudah dari tahun ke tahun produksi batik di daerah Trusmi, Cirebon ini berjalan dan berkembang. Bahkan banyak juga pengrajin batik di daerah Cirebon selain Trusmi. Seperti tempat pengrajin yang sering menjadi kunjungan para mahasiswa Institut Agama Islam Negeri Cirebon (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon. Mahasiswa IAIN Belajar Mencanting (Sumber Foto : Dokumen Pribadi Penulis

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun