Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Eksplanasi Humanisme Sekuler

5 September 2017   21:06 Diperbarui: 5 September 2017   21:15 1112 0
Humanisme, sebuah kata yang sering kali terdengar, tetapi kali ini saya akan membahas tentang humanisme sekuler. Humanisme sekuler seringkali dikaitkan dengan kata ateis atau anti-Tuhan. Humanisme sekuler sendiri adalah cabang dari humanisme yang menolak keyakinan agama theistik dan keyakinan pada keberadaan dunia supernatural. Pemikiran humanisme sekuler ketika manusia mengakui dirinya bagian dari alam semesta yang kekal dan tidak ada hubungannya dengan Tuhan dan hal-hal supernatural lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun