Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN di Masa Pandemi, Mahasiswa Untag Surabaya Mendesain Ruang Belajar!

5 Januari 2021   14:55 Diperbarui: 5 Januari 2021   15:02 302 1
Warga Tambak Wedi Baru V RT 06 RW 03 Surabaya, khususnya jamaah masjid Baitul Kholiq merupakan sasaran program KKN (Kuliah Kerja Nyata) Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya berupa desain ruang belajar untuk masa pandemi pada Senin (7/12/2020). Pelaksana Kegiatan Kuliah Kerja Nyata tersebut adalah mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya bernama Fitrah Arivaldana yang dibimbing oleh Ibu Retno Trimurtiningrum, S.T.,M.T. sebagai Dosen Pembimbing lapangan Kelompok KKN R-24. Kegiatan KKN ini bertujuan membuat sebuah desain ruang belajar guna membantu fasilitas belajar  masyarakat RT 06 Tambak Wedi Baru di masa pandemi seperti ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun