Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Guru Belajar Kurikulum Merdeka

16 Maret 2022   20:54 Diperbarui: 16 Maret 2022   20:59 727 5
Mutu pendidikan selayaknya ditingkatkan secara periodik berdasarkan beragam analisis. Menyikapi hal tersebut, Kemendikbudristek telah meluncurkan Kurikulum Merdeka dan akan diberlakukan secara bertahap pada tahun ajaran 2022/2023 mulai dari jenjang TK hingga SLTA pada sekolah yang dinyatakan siap. Sebelumnya, Kurikulum Merdeka sudah diuji coba dan dianalisis sebagai Kurikulum Prototipe pada 2.500 Sekolah Penggerak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun