Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Sejarah Komunikasi Internasional

27 September 2018   21:53 Diperbarui: 27 September 2018   22:36 451 0
Komunikasi berasal dari bahasa latin yaitu Communis yang artinya sama  atau membangun kebersamaan antara dua orang atau lebih (kesamaan dalam  menyampaikan atau saling memahami maksud lawan bicaranya). Selain itu  komunikasi juga berasal dari kata Communico yang artinya membagi. Jadi  secara sederhana komunikasi dapat diartikan sebagai suatu pesan yang  disampaikan oleh komunikator melalui media kepada komunikan dengan  adanya timbal balik. Sedangkan komunikasi internasional yaitu pesan yang  disampaikan oleh komunikator (dari suatu Negara) untuk menyampaikan  informasi yang berkaitan dengan kepentingan negaranya baik berupa  politik, pertahanan, diplomasi hingga tindak terorisme diantara kedua  negara tersebut kepada komunikan (penerima pesan) dengan tujuan saling  menguntungkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun