Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Masa Kekhalifahan Islam Telah Tiba

7 Juli 2014   19:55 Diperbarui: 18 Juni 2015   07:08 1481 0

The Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) telah mengumumkan keberadaan mereka sebagai sebuah bangsa. Itu artinya mimpi untuk memiliki cikal bakal kekhalifahan islam sudah terwujud. Bagi yang belum kenal sistem pemerintahan dengan model kekhalifahan adalah bahwa sistem ini diatur oleh seorang pemimpin yang disebut Khalifah. Jadi kurang lebih sama dengan Negara persatuan Republik Indonesia kita sekarang ini. Cuma bedanya kalau di Indonesia kan terdiri dari Provinsi – provinsi nah kalau kekhalifahan itu kumpulan Negara dan yang pasti mayoritas Islam dong. Maka semua urusan baik politik maupun agama diatur oleh Sang Khalifah ini dibawah naungan Syariah Islam tentunya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun