Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Sistem Pengendalian Manajemen PT Unilever tbk, Indonesia

21 Maret 2024   20:21 Diperbarui: 21 Maret 2024   20:21 48 0
Sistem adalah kumpulan elemen-elemen yang saling terhubung untuk mencapai suatu tujuan yang diinginkan. Pengendalian merupakan suatu keunggulan manajemen untuk memastikan apakah sumber daya manusia  bekerja sesuai  tugas dan tanggung jawabnya, sehingga tujuan perusahaan dapat tercapai. Sedangkan manajemen adalah suatu proses perencanaan, pengorganisasian, pengendalian dan pengawasan sumber daya secara efektif dan efisien. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa sistem pengendalian manajemen adalah suatu sistem yang digunakan untuk mengendalikan dan memantau kinerja tugas dalam suatu perusahaan. Bagaimana dengan sistem pengendalian manajemen pada PT.
Unilever Indonesia?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun