Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama

Enam Libur Panjang di Tahun 2016

3 Januari 2016   08:06 Diperbarui: 3 Januari 2016   08:06 3765 14
Kini kita sudah memasuki tahun 2016. Seperti biasanya, setiap mengganti kalender yang baru maka yang menjadi salah satu perhatian utama adalah tanggal-tanggal apa saja yang merah sebagai hari libur nasional termasuk yang mengakibatkan terjadinya libur panjang. Dengan mengetahui hal ini, maka yang memiliki rencana kegiatan di tahun 2016 dapat menentukan waktu yang paling tepat dan memadai untuk mewujudkannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun