Mohon tunggu...
KOMENTAR
Parenting

Peran Orangtua dalam Mendidik Sang Buah Hati Agar Lebih Cermat Menggunakan Media Sosial

9 Desember 2022   19:48 Diperbarui: 9 Desember 2022   19:53 98 0
Orang tua adalah guru pertama yang memberikan ilmu pengetahuan berupa pendidikan dan pembelajaran kepada anak. Orang tua juga adalah orang yang paling dekat dengan sang anak, dan merawatnya untuk tumbuh menjadi orang yang sukses. Seiring dengan berkembangnya zaman peran orang tua di sini sangat dibutuhkan untuk menopang tumbuh kembang sang anak.  Apalagi di era milenial seperti saat ini di mana semuanya tidak jauh dari yang namanya teknologi digital. Di zaman sekarang ini hampir rata-rata semuanya berkomunikasi melalui media sosial seperti handphone, laptop, computer dan sebagainya. Bukan hanya di kalangan remaja dan orang tua bahkan anak-anak yang menginjak SD sekalipun sudah diberikan handphone oleh orang tuanya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun