Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Anda Pengguna Facebook? Wajib Baca yang Satu Ini!

9 Maret 2014   18:08 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:07 842 0
Siapa sih yang tidak tahu jejaring social Facebook. Semua kalangan dari muda hingga tua mayoritas sudah memiliki akunnya. Jejaring sosial buatan Mark Zuckerberg, dkk, ini resmi diluncurkan pada 4 Februari 2004 silam. Semenjak itu pula, jejaring social Friendster, MySpace, Multiply, yang sudah dulu ada mulai ditinggalkan.Tak butuh waktu lama jejaring social ini maju pesat. Bayangkan hanya dengan kurun waktu 9 tahun; tedeteksi pengguna Facebook telah mencapai 1 milliar lebih. Bahkan fakta membuktikan sekitar 48 persen pengguna berusia 18-34 tahun melakukan log on tepat ketika mereka bangun tidur. Sungguh betapa tokcer jejaring sosial ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun