Mohon tunggu...
Drs. Komar M.Hum.
Drs. Komar M.Hum. Mohon Tunggu... Guru - Guru SMA Al-Izhar dan Fasilitator Yayasan Cahaya Guru

Berbagi dan Menginspirasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

"3 in 1" dalam PLASA SMA Al-Izhar

28 Februari 2020   16:53 Diperbarui: 28 Februari 2020   20:59 193
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Keragaman, Kebangsaan, dan Kemanusiaan

Saya menyebut ketiga hal tersebut dengan istilah "3 in 1", tiga nilai dalam satu tarikan nafas. Keragaman adalah sebuah keniscayaan, realitas terberi, anugerah Tuhan yang luar biasa kaya dan indahnya bagi bangsa ini.  Kebangsaan adalah rumah besar kita sebagai warga Negara Republik Indonesia, tempat kita terlahir, berkarya, hingga menutup mata, kembali ke pangkuan Illahi. Sedangkan kemanusiaan adalah nafas hidup kita, sistem nilai yang kita jalani dalam keseharian, yang membedakan manusia dari mahluk lainnya.

Selain itu, kemanusiaan adalah nilai-nilai universal yang tidak bisa dibatasi oleh perbedaan apapun, agama/keyakinan, etnis, kewarganegaraan, status sosial, pandangan politik dan sebagainya.  Jadi Keragaman, Kebangsaan, dan Kemanusiaan harus diucapkan dalam satu tarikan nafas, harus diwujudkan dalam kesatuan gerak langkah, tidak bisa parsial. Ibarat atmosfer, Keragaman, Kebangsaan dan Kemanusiaan adalah entitas yang menopang hidup kita sebagai personal, sebagai sebuah bangsa dan sekaligus umat manusia, karena itu harus menjadi dasar dan tujuan para pendidik di Indonesia. Dengan demikian, seluruh program yang dirancang di setiap lembaga pendidikan, harus berbasis pada ketiga nilai tersebut demi menjaga kelangsungan eksistensi bangsa yang sangat mejemuk ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun