Mohon tunggu...
KKN 109
KKN 109 Mohon Tunggu... Mahasiswa - Dokumentasi KKN

Dokumentasi Kegiatan KKN Kelompok 109 Nagori Bukit Rejo

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Sosialisasi Koperasi Simpan Pinjam Syariah di Nagori Bukit Rejo

28 Agustus 2023   17:00 Diperbarui: 28 Agustus 2023   22:05 185
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Presentasi Oleh Muhammad Indra Pratama, dok. pribadi

Mahasiswa KKN Kelompok 109 Nagori Bukit Rejo UINSU membangun sebuah yang bernama Koperasi Syariah Bukit Rejo Sejahtera sebagai wujud dari kepedulian beberapa tokoh masyarakat yang ingin menghadirkan lembaga keuangan yang berlandaskan prinsip-prinsip ekonomi Islam di kota Negara Barokah. 

Dengan dukungan komunitas yang luas, koperasi tumbuh dan berkembang pesat, melayani berbagai kebutuhan finansial dan pengembangan usaha bagi anggotanya. Hingga saat ini, Koperasi Syariah Barokah Sejahtera terus berkomitmen untuk memberdayakan anggota dan masyarakat secara holistik dengan pendekatan yang berbasis pada prinsip syariah yang kokoh dan transparansi yang tinggi.  

Foto Bersama, dok. pribadi
Foto Bersama, dok. pribadi
Visi Koperasi Syariah Bukit Rejo Sejatera Menjadikan lembaga ekonomi berbasis syariah yang unggul dalam memberdayakan anggota dan masyarakat untuk mencapai kesejahteraan bersama. Misi Koperasi Syariah Bukit Rejo Sejahtera :
  • Menyediakan produk dan layanan keuangan berbasis syariah yang inovatif dan terjangkau untuk memenuhi kebutuhan anggota.
  • Meningkatkan kualitas hidup anggota melalui program pelatihan dan pendampingan dalam pengembangan usaha.
  • Berperan aktif dalam pembangunan masyarakat dengan mengedepankan prinsip keadilan dan kemanfaatan bersama.
  • Menjunjung tinggi nilai-nilai etika dan transparansi dalam seluruh aktivitas operasional koperasi.
  • Mengembangkan kerjasama dengan lembaga keuangan syariah lainnya untuk memperluas akses anggota terhadap layanan keuangan.  

Informasi lebih lanjut dapat dilihat di website dibawah ini :

Link : Koperasi Simpan Pinjam Syariah

Sumber : Kelompok KKN 109 Nagori Bukit Rejo, Kec.Sidamanik, Kab Simalungun


Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun