Mohon tunggu...
ismi faza
ismi faza Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

mahasiswa hukum universitas jember

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Program Magang Membantu Kantor Imigrasi TPI Kelas I Jember dalam Pengambilan Data Biometrik pada Orang Asing

3 Februari 2023   21:34 Diperbarui: 3 Februari 2023   21:38 117
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Paspor merupakan dokumen yang dikeluarkan Pemerintah Republik Indonesia kepada warga negara Indonesia untuk melakukan perjalanan antar negara yang berlaku selama jangka waktu tertentu. Dalam hal ini peran negara adalah memberikan wadah dalam pembuatan paspor di kabupaten jember berupa surat paspor, berawal dari program oleh kemdikbud yaitu program MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka ) dan salah satu bentuk kegiatan nya adalah magang pada intansi intansi yang bermitra dengan fakultas hukum universitas jember. 

Menjembatani mahasiswa untuk bisa mengikuti kegiatan magang ini. Magang merupakan kegiatan berupa praktek kerja dimana mahasiswa diterjunkan langsung ke dunia kerja. Agar mahasiswa juga tau praktek di lapangan tidak hanya teori dari kampus saja. Hal ini memberikan banyak manfaat bagi mahasiswa seperti softskill, relasi, dan kemampuan untuk berkomunikasi dengan masyarakat secara langsung.

Salah satu mahasiswa program magang MBKM yang bernama Ismi Faza, dari fakultas hukum universitas jember. Mengikuti kegiatan Program MBKM yang bermitra dengan IMIGRASI TPI KELAS I kab. Jember. Kegiatan ini berlangsung dari tanggal 29 agustus-02 desember 2022. 

Dimana dalam pelaksanaannya diberikan ilmu berupa praktek kerja, kegiatan tersebut meliputi, membantu dalam pengambilan data biometrik pada orang asing, menuliskan nomor orang asing, membantu dalam penyerahan paspor, mambantu dalam penulisan pemohon paspor, membantu dalam pemanggilan pemohon paspor, membantu dalam membagikan nomor antrian pemohon paspor, membantu dalam menyebarluaskan informasi mengenai kantor imigrasi TPI Kelas I Jember di media sosial.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun