Mohon tunggu...
Insanu Sholeh Jum Gunawan
Insanu Sholeh Jum Gunawan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Teknologi informasi

Saya seorang Mahasiswa yang sedikit menyukai teknologi game. Sekarang sedang mencari jati diri.

Selanjutnya

Tutup

Gadget Pilihan

Mekanisme Teknologi dan Bahasa Pemrograman dalam Game Mobile Legends : Bang Bang

5 Mei 2022   20:50 Diperbarui: 5 Juni 2022   11:15 8286
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mobile Legend: Bang Bang,  kalian para gamer pastinya tidak asing dengan salah satu game MOBA terpopuler di Indonesia ini, sebuah game yang diluncurkan oleh Moonton sejak juli 2016 hingga sekarang, game yang berbasis MOBA 5v5 ini banyak yang telah mendownloadnya di playstore  dan dimainkan oleh lebih dari 500 juta pemain diseluruh dunia.

Setelah melihat betapa besarnya game Mobile Lagend, kalian pasti penasaran sebenarnya game ini diciptakan dari apa dan cara kerjanya gimana? Oke, pada kesempatan kali ini, aku akan membahas bagimana cara kerja dan bahasa pemrograman seperti apa dibalik game Mobile Lagend tersebut.

Cara Kerja Game MOBA

Game MOBA merupakan sebuah jenis permainan android aksi yang masih punya unsur genre strategi dalam pengoperasiannya. Dalam kurun waktu tertentu pemain akan diberikan pilihan karakter atau hero yang nantinya saling bersaing dengan pihak lawan dalam satu tempat. Biasanya mekanisme permainan akan berfokus untuk menghancurkan tower atau bangunan inti pemain musuh menggunakan strategi milik masing-masing kelompok.

Konsep genre game ini telah banyak diterapkan pada berbagai game, baik dalam bantuk game PC maupun android. Memiliki mekanisme permainan yang unik disertai berfokus pada kemampuan tiap pemain dalam tim untuk memaksimalkan skill juga kemampuan penguasaan map. Pada game MOBA seperti game Moblie Legend ini, memiliki ajang kejuaraan atau turnamen yang seru seperti : Mobile Premier League (MPL), Mobile Legends: Bang Bang Southeast Asia Cup (MSC), Mobile Legends World Championship. Setiap pemain squad yang bertanding melibatkan pemain professional dari Indonesia maupun dunia dan telah diseleksi dengan ketat untuk mencari pemain terbaik.

Bahasa Pemrograman dalam Game Mobile Legend 

C 

Merupakan bahasa pemrograman yang digunakan dalam industri game karena lebih efisien dan terstruktur dalam membuat sebuah struktur game, sehingga nanti dapat dipahami atau dibaca alur programnya.

C++

Bahasa yang dikembangan dari Bahasa pemrograman C, sehingga banyak bagian sintaks dan struktur kode yang mirip anatar keduanya, dalam pemrograman banyak digunakan untuk pengembangan sebuah system dan jaringan dalam game.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun