Mohon tunggu...
Kembali ke artikel
9dari12
Layar Penuh
Ruang Maha Kudus adalah ruang utama dalam Kuil di mana Tabut Perjanjian diletakkan dan kemuliaan Tuhan hadir. Karena begitu kudusnya, ruang ini hanya bisa dimasuki satu tahun sekali oleh satu imam besar yang terpilih diantara 12 imam dari suku Israel pada hari raya Yom Kippur. Ruangan ini tertutup oleh tirai tebal agar tidak membahayakan orang lain yang memandangnya. Konsekuensi apabila ada orang yang tidak suci masuk ruang tersebut adalah kematian. Sumber ilustrasi: zsido.com
Ruang Maha Kudus adalah ruang utama dalam Kuil di mana Tabut Perjanjian diletakkan dan kemuliaan Tuhan hadir. Karena begitu kudusnya, ruang ini hanya bisa dimasuki satu tahun sekali oleh satu imam besar yang terpilih diantara 12 imam dari suku Israel pada hari raya Yom Kippur. Ruangan ini tertutup oleh tirai tebal agar tidak membahayakan orang lain yang memandangnya. Konsekuensi apabila ada orang yang tidak suci masuk ruang tersebut adalah kematian. Sumber ilustrasi: zsido.com
LAPORKAN KONTEN
Alasan