Mohon tunggu...
Humas Rutan Pandeglang
Humas Rutan Pandeglang Mohon Tunggu... Administrasi - INSTANSI PEMERINTAH TEPERCAYA

INSTANSI PEMERINTAH TEPERCAYA

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Karutan Pandeglang Ingatkan CPNS Baru

14 Mei 2024   13:56 Diperbarui: 14 Mei 2024   13:59 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
CPNS Mendapatkan Pengarahan Dari Karutan Pandeglang (Dok. tim humas) 

Pandeglang - Setelah diserah terimakan dari Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Banten, Dodot Adikoeswanto kepada Kepala Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Pandeglang, pada apel yang dilaksanakan hari Senin (13/5), Calon Pegawai Negeri Sipil Rutan Pandeglang mendapatkan pengarahan dari Kepala Rutan Pandeglang, Selasa (14/5).

Kepala Rutan Pandeglang, Syaikoni bersama pejabat struktural menyambut kedatangan CPNS yang akan bertugas di Rutan Pandeglang. Dalam Kesempatan itu pula, Karutan memberikan pengarahan kepada CPNS yang hadir di ruang rapat Rutan Pandeglang.

"Sebagai abdi negara dan pelayan masyarakat, kita memiliki tanggung jawab yang besar untuk menjaga keamanan dan ketertiban di Rutan Pandeglang ini. Kepatuhan terhadap aturan, kode etik dan perilaku, dan bersikap profesional adalah kunci dalam menjalankan tugas" ujar Karutan Pandeglang.

Selain itu, Karutan juga menekankan pentingnya pemberdayaan diri dan peningkatan kompetensi sebagai upaya untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. "Pendidikan dan pelatihan adalah investasi terbaik yang dapat kita berikan kepada diri kita sendiri. Sebelumnya Kanwil Kemenkumham Banten telah memberikan orientasi kepada CPNS, sekarang adalah saatnya menerapkan dan mempelajari hal hal lain yang akan dibimbing oleh pejabat struktural Rutan Pandeglang" Lanjut Syaikoni.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun