Mohon tunggu...
Henry Setyawan
Henry Setyawan Mohon Tunggu... Lainnya - mahasiswa

semangat

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Minimnya Penerangan Jalan Umun Adiyasa - Munjul

30 November 2020   01:14 Diperbarui: 30 November 2020   01:50 174
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jalan lintas adiyasa -- munjul yang berlokasi di desa bantar panjang, kecamatan solear, kabupaten tangerang, sangat minim penerangan jalan umum(PJU).

Banyak keluhan dari warga dan pengguna jalan soal penerangan jalan umum(PJU) dijalan raya adiyasa -- munjul. Bukan hanya tidak ada penerangan, jalan tersebut sudah mengalami kerusakan yang cukup bahaya bagi pengguna jalan tersebut.

Tidak sedikit jalan berlubang diarea jalan yang mengganggu jalanya aktivitas kendaraan.

Menurut salah satu pengguna jalan tersebut,  jalan raya adiyasa -- munjul sangat rawan, terutama pada malam hari, selain jalanan yang sangat sepi dan Belum lagi banyak nya aksi balap liar di malam hari yang mungkin akan meresahkan warga sekitar dan pengguna jalan tersebut.

"Pernah ada kejadian tindak kriminal dijalan tersebut, dikarenakan sepanjang jalan hanya area lahan kosong dan sekarang mungkin sudah dibangun beberapa pabrik, jadi sedikit ada penerangan untuk jalan,tetapi tetap saja rawan jalan tersebut terutama malam hari" ujar salah satu pengguna jalan.

Warga dan pengguna jalan berharap,semoga pemerintah yang terkait bisa diberikan penerangan dan memperbaiki jalan tersebut, supaya tidak ada lagi yang khawatir untuk melewati jalan tersebut.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun