Mohon tunggu...
Fauzi Zaini Aryatama
Fauzi Zaini Aryatama Mohon Tunggu... Mahasiswa - Halo

Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Mahasiswa Untag Surabaya KKN Pengembangan UMKM guna Meningkatkan Nilai Produk

5 Januari 2022   09:35 Diperbarui: 5 Januari 2022   09:39 158
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sidoarjo, UMKM perlu adanya pengembangan untuk meningkatkan nilai jual produk. Tentunya UMKM yang ada ini memiliki peluang untuk menjadi lebih berkembang tetapi Kemajuan teknologi dan inovasi yang sangat pesat ini tidak semua orang mudah untuk mengikuti, sehingga bisa menjadi permasalahan atau hambatan untuk berkembang. 

Maka dari itu, Fauzi Zaini Aryatama salah satu mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 (UNTAG) Surabaya yang sedang melaksanakan tugas KKN mandiri di daerah domisili, yaitu di Dusun Jabon RT/RW 17/06 Desa Mliriprowo Kecamatan Tarik Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Serta dibawah bimbingan Dosen Ibu Intan Kusumaningayu, ST.,MT selaku Dosen Pembimbing Lapangan.  Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini diselenggarakan selama 12 hari disalah satu UMKM milik Ibu Masfufah yaitu UMKM bawang goreng untuk membantu mengembangkan UMKM tersebut.

Setelah dilakukan diskusi bersama tentang permasalahan mitra mulai tentang inovasi,kemasan dan pemasaran yang kurang menjangkau konsumen lebih luas yang menjadi hambatan, maka dari itu Fauzi memfokuskan program pengembangan UMKM dengan cara membuatkan desain kemasan yang lebih menarik serta pemberian rasa dalam bawang  goreng sebagai inovasi produk serta membantu memasarkan online guna menjangkau konsumen yang lebih luas.

Diharapkan setelah adanya kegiatan KKN ini bisa memotivasi para UMKM agar untuk menciptakan inovasi-inovasi baru dan memanfaatkan digital marketing dalam meningkatkan minat konsumen secara luas.

#UntagSurabaya#KitaUntagSurabaya#UntukIndonesia#UntagSurabayaKeren#EcoKampus#KampusKompeten

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun