Mohon tunggu...
Farah Abimanyu
Farah Abimanyu Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Postgraduate York University

A Wanderer

Selanjutnya

Tutup

Money

Fakta di Balik Dukungan Milenial untuk Jokowi

12 April 2019   18:28 Diperbarui: 12 April 2019   19:15 416
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

7. Infrastruktur Langit/Tol Langit

Siapa bilang teknologi tidak penting?

Bayangkan karena teknologi banyak bermunculan usaha baru yang mendongkrak perekonomian. Hal ini karena ditunjang pembangunan Palapa Ring yang bahasa kerennya Tol Langit! Daerah terpencil yang selama ini 'fakir sinyal' sehingga kesusahan untuk mengembangkan usaha onlinenya sekarang bisa dengan mudah terhubung ke seluruh penjuru Indonesia.

So, gak heran kalau melihat semakin banyak kalangan terpelajar dan milenial yang dukung Pak Jokowi! Hasil survei LSI DENNY JA terbaru saja menyebutkan Jkw-Maruf UNGGUL Kalangan terpelajar dibanding lawannya (48,5%-58,4% banding 41,6%-51,5%) dan di kalangan milenial unggul (54,9%-64,8% banding 35,2%-45,1%).

Kalau Pak Jokowi tidak pro milenial, maka tidak akan bermunculan sektor-sektor ekonomi baru, unicorn bahkan decacorn.

Nah! Apa jadinya kalau Indonesia dipimpin oleh pemimpin yang oldskool dan gaptek? Hiiiiiiii bisa-bisa pemanfaatan teknologi secara positif selama ini bakal mundur dan bahkan terabaikan! (amit-amit)


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun