Mohon tunggu...
Elfi Nur widyaningrum
Elfi Nur widyaningrum Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Elfi Nur widyaningrum 22107030087_UIN Sunan Kalijaga

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Manfaat Gaya Hidup Vegetarian yang Harus Kamu Ketahui

1 Mei 2023   12:38 Diperbarui: 1 Mei 2023   12:39 291
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Apa sih itu vegetarian ? yang belum tahu sini aku kasih tau, Istilah vegetarian di artikan sebagai orang yang tidak makan daging tetapi mengkonsumsi sayuran dan hasil tumbuhan lainya. Vegetarian adalah gaya hidup yang menerapkan pola makan tanpa mengkonsumsi makanan yang berasal dari hewan seperti daging sapi, daging kambing, daging ayam, daging babi dan hewan laut, seperti ikan, kepiting, gurita, dan kerang-kerang. Nah kebanyakan orang yang vegetarian ini ingin hidup lebih sehat dan juga bisa terjadi karena beberapa hal, seperti alasan keagamaan atau Kesehatan sesorang. 

Mengkonasumsi makanan vegertarian anda juga harus memperlihatkan keseimbangan kandungan nutrisi dari setiap makanan yang di konsumsi. Apakah vegetarian tidak makan nasi ? jawabanya tentu boleh mengkonsumsi nasi karena nasi tidak berasal dari hewani. Meskipun vegetarian jauh dari olahan daging, pola makan vegetarian tidak kalah baiknya dari olahan protein hewani. Mulai dari Kesehatan tubuh, hingga merawat Kesehatan kulit dari dalam sehingga tetap cantik alami. Lalu apa saja manfaat mengkonsumsi makanan Vegetarian ?

1. Menurunkan Tekanan Darah

Image by : Freepik
Image by : Freepik

Makanan vegetarian memilki tekanan darah yang lebih rendah, tidak herean karena sayur-sayuran mengandung kadar lemak, sodium dan kolesterol yang lebih rendah. Tidak hanya itu buah dan sayuran juga kaya akan potassium yang baik untuk menurunkan tekanan darah mu. Untuk kamu yang memilki tekanan darah tinggi kamu bisa memulainya dengan mengkonsumsi sayur-sayuran dan buah buahan.

2. Mengurangi Resiko Penyakit Kanker

Image by : Freepik
Image by : Freepik

Meskipun terdengar sederhana namun mengkonsumsi makanan vegertarian dapat mengurangi resiko penyakit kanker lho, sebuah studi pada National Library of Medicine pada kasus kanker yang di ambil dari 69.120 peserta menunjukan keterkaitan antara hubungan yang signifikan antara pola makan hidup vegertarian dengan pencegahan kanker. Hal itu di buktikan, pola makan vegetarian menawarakan perlindaungan yang baik lebih besar terhadap kanker khususnya pada saluran pencernaan.

3. Kulit Menjadi Lebih Sehat

Image by : Freepik
Image by : Freepik

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun