Mohon tunggu...
Dudun Parwanto
Dudun Parwanto Mohon Tunggu... Penulis - Penulis, Traveler

Owner bianglala publishing, penulis, komika sosial media dan motivator/ trainer penulisan,

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Belajar Stand Up Comedy

29 Maret 2021   07:34 Diperbarui: 29 Maret 2021   07:41 222
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Contoh act out:

Set up: Ada cowok keren cuy, pake handphone touch screen.

Punch line: Tapi pake ludah. *sambil memainkan screen hp dengan jari yang telah dibasahi ludah, seperti ketika menghitung uang.

Call Back

Menurut saya teknik ini adalah yang paling sulit untuk dilakukan. call back itu adalah teknik yang menggunakan punch line pada bit-bit sebelumnya sebagai punch line pada bit sekarang. Sehingga contoh susunan penampilan stand up berbentuk seperti berikut:

Set up 1 -- punch line 1, set up 2 -- punch line 2, set up 3 -- punch line 1.

dokpr
dokpr
Contoh call back yang digunakan oleh Ernest Prakasa salah seorang comic terkenal:

Bit 1: Sekarang era digital, dan menurut gue bohong lewat BBM atau SMS itu lebih gampang daripada bohong face to face. Salah satu kebohongan paling sering dilakukan orang bahkan cuma 3 huruf: "OTW". Temen lo udah BBM lo dengan panik: "PING!!! Bro, dimana lo, gue udah sampe nih!", trus lo bales: "OTW bro!". Padahal baru bangun tidur, masi kriyep-kriyep sambil garuk-garuk biji.

ketika kita sukses membuat penonton tertawa sepanjang set kita itu di sebut dengan nge Kill

dan ketika kita gagal bikin penonton tertawa alias garing itu di sebut dengan nge Bomb

Itulah beberapa teknik teknik dalam standup comedy yang saya ketahui. Sebenarnya masih banyak lagi teknik teknik yang lainnya. Ketika kita ingin menyusun sebuah materi usahakan menggunakan hasil pemikiran sendiri dan jangan menggunakan materi orang lain. Dan yang terpenting dalam menyusun sebuah materi untuk standup adalah hindari materi yang mengandung SARA. Karena bisa saja materi yang mengandung SARA menimbulkan masalah bagi di kemudian hari.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun