Mohon tunggu...
Dina Amalia
Dina Amalia Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Hidup pada dunia puisi dan literasi yang berkiprah pada penulisan buku serta media. | Contact: dno.dwriter@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

12 Daftar Film Kartun Kids 90-an yang Tak Pernah Terlewatkan untuk Ditonton

29 Desember 2022   07:10 Diperbarui: 29 Desember 2022   07:16 4742
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber Foto: Pinterest/Naldo
Sumber Foto: Pinterest/Naldo

Tak kalah populer, kartun yang satu ini juga menjadi favorit anak 90-an, yaitu Avatar.

Kartun ini diperankan oleh tokoh utamanya, yaitu Aang yang menjadi karakter terkuat dan karakter ini identik dengan kepala botak yang memiliki tato atau simbol panah. Kartun ini terkenal dengan 4 elemen, yakni air, api, tanah, dan udara. Anak-anak zaman dulu pasti tak asing dengan kartun ini, karena menjadi salah satu kartun yang tak pernah terlewatkan untuk di tonton. Zaman dulu kartun ini biasa tayang pada sore hari.

11. Kartun Shinchan

Sumber Foto: Pinterest/Silvi Tierno
Sumber Foto: Pinterest/Silvi Tierno

Masih ingat dengan kartun lucu ini? Shincan.


Kartun yang setiap pagi selalu menemani hari-hari anak 90-an. Kartun lucu dengan tokoh utama yang legend, yaitu Shinnosuke yang memiliki khas alis tebal. Cerita kartun ini identik sekali dengan Shinnosuke yang berusia 5 tahun dan memiliki kelakuan genit serta nakal, sampai-sampai membuat orangtuanya pusing dan kewalahan.

12. Kartun Doraemon

Sumber Foto: Pinterest/Inz Lin
Sumber Foto: Pinterest/Inz Lin

Siapa yang tidak tahun kartun legendaris si robot kucing ini? Yaitu Doraemon.

Kartun legend yang selalu hadir setiap hari libur di pagi hari. Kartun ini populer dengan para tokohnya yang lucu-lucu, dari mulai si robot kucing doraemon, nobita, suneo, giant atau takeshi gouda, dan shizuka. Dalam kartun ini sangat khas dengan kata "Baling-Baling Bambu" dan "Kantong Ajaib Doraemon" yang menyimpan berbagai alat canggih. Selain khas dengan kantong ajaibnya, kartun ini juga khas dengan makanannya, yaitu dorayaki.

Jadi itu dia 12 daftar film kartun favorit kids 90-an yang tak pernah terlewatkan untuk ditonton, kamu sering nonton yang mana nih?

Tentu masih banyak lagi deretan film kartun yang sering ditonton anak-anak generasi 90-an. Walaupun banyak kartun yang sudah tidak ditayangkan lagi, pasti akan terus tersimpan rapih di memori kita sampai saat ini dan tak akan pernah terlupa.  Semoga bermanfaat ya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun