Mohon tunggu...
Dian Rana
Dian Rana Mohon Tunggu... Pegiat literasi digital sekaligus saksi pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN)

Dian Rana adalah seorang pegiat literasi digital sekaligus saksi pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). Sejak 2021, ia secara konsisten mendokumentasikan perkembangan IKN langsung dari lapangan, sebuah peran yang telah banyak dicatat dalam berbagai laporan media di Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Politik

Bendungan IKN Kini Resmi Dibuka untuk Umum

5 Juli 2025   20:13 Diperbarui: 5 Juli 2025   20:13 57
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gebang Bendungan IKN (Poto Dian Rana)

Setelah beberapa kali saya kunjungi dalam kondisi tertutup, akhirnya kawasan Bendungan Sepaku Semoi di Ibu Kota Nusantara kini mulai dibuka untuk masyarakat umum. Suasana tetap tenang dan tertata, tapi yang paling menarik... sekarang sudah ada cafe baru yang langsung menghadap ke rusa-rusa liar!

Pagi ini saya datang langsung, menyusuri taman, melihat area ikonik di puncak bendungan, hingga ngobrol dengan pengunjung yang datang dari Semoi dan Balikpapan. Bahkan saya juga sempat berbincang dengan pemilik cafe dan melihat budidaya melon di area bendungan yang dikelola BWS Kalimantan IV.

Oh iya, parkir di kawasan ini masih gratis, lho!

Selengkapnya saya tulis di website pribadi saya:
https://www.dianrana.id/2025/07/bendungan-sepaku-semoi-kini-dibuka.html

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun