Mohon tunggu...
deborah hutaurukciracas
deborah hutaurukciracas Mohon Tunggu... Human Resources - penggemar bola, musik rock, hobby jalan kaki

SMA A1 di JKT, BSC S1 di USA, MM/ S2 di Americas dan Jakarta. Learning is a curious process to gain something or to give up something

Selanjutnya

Tutup

Bola

Mendirikan SSB Usia Dini atau Remaja yang Tangguh di Jakarta

10 September 2021   23:40 Diperbarui: 10 September 2021   23:40 1115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Saya selalu mengagumi kualitas English Premier League dan La Liga Spanyol.  Saya bisa melihat bahwa dalam bola banyak sekali komponen pendukung untuk membentuk klub bola/SSB  yang tangguh, berkualitas. 

Faktor-faktor penentu yang patut kita perhitungkan dengan serius agar SSB kita solid, terpercaya, dan tangguh serta memiliki pemain-pemain talent serta orangtua yang supportive:

1. VIsi misi klub/SSB menentukan arah organisasi

2. Ambisi klub: mau dibawa ke mana klub/SSB ini

3. Warna klub (menjadi budaya dan identitas)

4. TIpe pemain yang diinginkan, agar tim menjadi SSB tangguh berkualitas

5. Squad seperti bagaimana. Apakah tipe defense, tic-tac, dsb karena ini akan menentukan komposisi

6. Coach yang bersertifikat apa, karakter bagaimana, dan kompetensi2 apa yang dimiliki

7. Berapa biaya SSB bulanan (menentukan lapangan latihan, frekuensi latihan, kualitas jersey, biaya daftar sana sini)

8. Berapa kompetesi dalam sebulan yang diikuti, karena ujung-ujungnya ke biaya.

9. Target juara berapa kali dalam setahun. (apakah 8 besar menjadi standar minimum?)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun