Mohon tunggu...
Cornelia Elvira
Cornelia Elvira Mohon Tunggu... Lainnya - Entrepreneur

I work as Software QA Analyst in BCA | Entrepreneur | Owner at @morichishop

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Keahlian yang Diperlukan untuk Memulai Bisnis E-Commerce

7 Juni 2020   10:35 Diperbarui: 29 Juni 2020   00:07 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: wellandgood.com

6. Teknik closing yang wajib kamu miliki

Nah, setelah kamu mendapatkan calon pembeli dari hasil promosimu, apa langkah selanjutnya yang harus kamu kuasai?

Yaps, teknik closing. Di sini, kamu perlu menjadi seorang influencer, membuat seseorang yang tadinya setengah-setengah tertarik dengan produk kita atau cuma mau nanya-nanya saja, tapi akhirnya berujung dengan jadi membeli. 

Jangan pernah membiarkan percakapan putus sampai di kamu ya, selalu tanyakan tentang kebutuhan dan keinginan customer. Pahami masalah mereka, apa yang mereka butuhkan, lalu kaitkan solusi dengan produk yang kamu tawarkan. 

Kalaupun mereka nggak jadi membeli sekarang, nggak apa-apa. Mungkin sekarang dia bukan jodohmu, tetapi siapa tahu dia akan membeli produkmu di bulan depan, kan?

7. Pertahankan customer yang loyal

Setelah kamu berhasil menjual produkmu ke satu orang, tidak menutup kemungkinan bahwa dia akan kembali membeli produk kamu. Pertahankan kualitas produk dan jalin relasi yang baik dengan dia. 

Selalu berinovasi dan kembangkan ide-ide baru tentang produk, lalu kemudian tawarkan lagi padanya di lain waktu. Teruslah menyediakan suatu produk yang dibutuhkan oleh banyak orang, bukan hanya sekedar produk yang kamu sukai.

Kalau kamu mau punya bisnis yang sehat, 7 keahlian ini sudah otomatis wajib untuk kamu miliki. Selalu bertanggung jawab, sabar, jujur, dan konsisten ya. Pada akhirnya, bisnis ikut berperan dalam mendewasakan kita. Semoga bermanfaat!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun